
Tripit Basketball | NBA Podcast Indonesia
Tripit Basketball
March 30, 202145 min
Basketball
Eps. 47 : Udah Serius? - Lamarcus Aldridge & Andre Drummond yang jadi addition terbaru Nets & Lakers
Play Episode
Episode Notes
Episode ini trio guard yang absen podcast 20 hari memperbincangkan seputar pemain-pemain yang memiliki rumah baru pada trade deadline musim ini. Mulai dari Aaron Gordon yang berseragam Nuggets, Vucevic dan peluang Bulls ke Playoff, Oladipo yang akhirnya ke Heat, dan keseriusan Lakers-Nets untuk bertemu di final NBA musim ini